Workshop Excel Breaking Limiting Beliefs

Sering kali tanpa sadar kita membatasi diri kita dengan percaya bahwa kita tidak bisa melalakukannya. Tanpa sadar, pikiran ini dianggap sebagai kebanaran mutlak yang menjadikan hal tersebut realita yang kita hadapi. Hal ini, dapat membuat terhambatnya perkembangan kita untuk mencapai tujuan dan hal yang ingin kita raih, baik untuk hal pribadi maupun profesional sehingga membuat kita terus berada di realita yang sama.

Apakah yang menyebabkan hal ini? Bagaimana kita mengatasinya? Pada sesi workshop experiential learning ini kita akan belajar untuk mengatasi rasa stagnan yang dirasakan dan menghambat diri dengan mengguanakan Cognitive Behavioral Therapy. Ikuti sesi EXCEL bersama Debora Basaria, M.Psi., Psikolog. Klik poster untuk pendaftaran!

Share with love
Contact Us School of Parenting
×

Info Masa Keanggotaan

Perpanjang Paket