
Saat anak memasuki fase toilet training adalah masa yang challenging bagi para orang tua. Sebab toilet training tidak serta merta dapat berhasil dilakukan dalam sekali waktu. Butuh kesabaran dan kedisiplinan agar membuahkan hasil. Bagaimana kah cara tepat untuk toilet training? Apa saja faktor yang mempengaruhi keberhasilan?
Yuk kita bahas bersama di Modul Kelas Online kali ini, dan janhan lupa ikuti Sesi Tanya Jaab bersama Bu Aisyah Ummul M., M.Psi., Psikolog pada hari Rabu, 20 April 2022 pukul 15.00-16.30 WIB
Yuk sumbit pertanyaan Parents di kolom “Tanya Jawab” yaa