Workshop Master Emotional Detachment : Ketika Aku Berada dalam Kondisi Mati Rasa

Emotional Detachment merupakan kondisi terputus atau terlepasnya koneksi perasaan kita dengan orang lain. Ini dapat disebabkan oleh ketidakmampuan atau keengganan kita untuk terlibat dalam kehidupan emosional orang lain. Meskipun kondisi ini dapat melindungi orang dari stres, sakit hati, dan kecemasan, namun ini juga dapat mengganggu kesejahteraan psikologis, sosial, dan emosional seseorang.

Misalnya, seseorang bisa sengaja melakukan ini karena ia sebenarnya takut terluka terlalu dalam karena di masa lalu pernah dilukai oleh seseorang atau memiliki trauma tertentu. Lalu, mengapa seseorang bisa melakukan ini? Yuk pelajari di Workshop Online bersama Laura Jane, M.Psi., Psikolog. Klik poster untuk pendaftaran.

 

Share with love
Contact Us School of Parenting
×

Info Masa Keanggotaan

Perpanjang Paket