
Di era digital seperti sekarang ini, penggunaan konten video menjadi kebutuhan yang penting bagi banyak bidang. Mulai dari bidang bisnis, industri kreatif, hingga bidang pendidikan. Pasalnya, saat ini semakin banyak orang yang membutuhkan informasi secara cepat dan menarik.
Di dunia pendidikan, konten video biasa dijadikan sebagai media pembelajaran bagi Siswa-Siswi untuk meningkatkan kreativitas serta keterampilan editing video lewat tugas-tugas yang diberikan.
Tertarik meningkatkan keterampilan editing video Putra-Putri Anda? Yuk, belajar kreatif di Workshop Online satu ini.
Dapatkan harga spesial early bird hanya s.d. tanggal 22 Juni 2022!
Klik poster untuk pendaftaran.