Pernah nggak sih merasa hidup cuma untuk menyenangkan orang lain?
Atau merasa nggak punya keinginan lagi karena “sibuk” memenuhi ekspektasi orang lain?
Mungkinkah ini tanda Anda seorang people pleaser ?
Dilansir dari situs konseling James Madison University, disebut bahwa people pleaser adalah orang-orang yang cenderung menyenangkan dan memiliki tendensi untuk menjadi individu paling baik atau paling membantu. People pleaser hampir serupa dengan perilaku “yes man” atau orang yang enggan mengatakan “tidak”.
Saatnya untuk mencari tahu apakah kamu adalah seorang people pleaser. Mulailah untuk menjawab pertanyaan dan banyak hal lainnya yang akan muncul saat kamu menyelesaikan kuis!
Disclaimer : Kuis ini tidak bisa digunakan sebagai acuan dalam menilai kepribadian.
Ingin mulai membuat pilihan hidup sendiri? Temui psikolog kami di sini!
Kamu berada di dalam pesta dan berbincang dengan orang-orang yang membosankan di sana. Apa yang akan kamu lakukan?
Kamu memiliki minggu yang melelahkan di kantor dan kamu ingin menghabiskan hari Sabtu untuk menonton TV. Temanmu sedang dalam proses pindahan rumah
dan memintamu untuk membantu. Apa yang kamu lakukan?
Kamu berada di restoran bersama seorang teman dan kamu makan terlalu banyak. Kamu sudah kekenyangan tapi temanmu ingin berbagi dessertnya. Apa yang kamu lakukan?
Teman serumahmu belum mencuci piringnya dan kamu harus menggunakan dapur. Apa yang kamu lakukan?
Kolegamu memintamu untuk membantu mereka mengerjakan sesuatu di kantor, tapi kamu benar-benar tidak punya waktu. Apa yang kamu lakukan?
Kamu merencanakan pergi malam bersama temanmu dan seseorang butuh relawan untuk mengemudi. Apa yang kamu lakukan?
Kamu sangat antusias merencanakan kencan untuk malam minggu, tapi saudaramu meminta untuk menjaga anak mereka. Apa yang kamu lakukan?
Kamu berencana untuk membersihkan rumah pada akhir pekan. Pada Jumat siang, teman lamamu mengirim pesan untuk membuat rencana pada akhir pekan. Apa yang kamu lakukan?
Temanmu mengajak ke malam pertunjukan puisi di mana kamu benar-benar tidak bisa pergi. Sementara tiketnya lumayan mahal. Apa yang kamu lakukan?
Kamu pergi makan malam dengan teman kencanmu dan kamu benar-benar ingin memakan kentang goreng milikmu. Teman kencanmu meminta untuk berbagi porsi. Apa yang akan kamu lakukan?
Kamu berada di satu grup liburan dan salah satu temanmu menyarankan liburan dengan biaya yang sangat mahal. Kamu tidak mampu untuk itu. Apa yang kamu lakukan?
Kamu berkenalan dengan seseorang yang tidak sesuai harapanmu. Apa yang kamu lakukan?
Temanmu membutuhkan uang satu juta rupiah. Dia meminta pada grup untuk meminjaminya uang. Apa yang kamu lakukan?
Kamu mendatangi pesta dan memiliki waktu yang buruk. Kamu ingin pergi, tapi sahabatmu menggoda seseorang dan kamu tahu dia ingin kamu tinggal. Apa yang kamu lakukan?
Kamu baru saja tiba di rumah setelah nongkrong dengan teman-temanmu. Apa yang kamu pikirkan saat hendak tidur?
Kuis People Pleaser
Kamu adalah kebalikan dari people pleaser
Kamu bisa jadi people pleaser
Kamu adalah people pleaser
Share your Results:
Bagaimana Menurut Anda?
+1
28
+1
30
+1
1
Share with love
Gabung Member Premium
Mulai perjalanan memahami emosi diri dan keluarga
Nikmati akses Kelas Video Belajar kapanpun & dimanapun