Kuis : Seberapa Baik Pola Asuh Anda?

07 Juli 2020

Penasaran seberapa baik sih pola asuh Parents sebagai orang tua? Yuk, cek dengan menjawab beberapa kuis berikut ini!

Apa reaksi Anda saat anak tantrum?

Correct! Wrong!

Hadiah bukanlah jawaban dari setiap masalah parenting. Alih-alih memberikan hadiah, yuk observasi penyebab tantrum pada anak.

Anda mengetahui anak tidak mau berbagi saat bermain bersama teman, apa yang akan Anda lakukan?

anak tidak mau berbagi
Correct! Wrong!

Mengancam anak untuk tidak boleh bermain lagi bersama teman justru akan membuat anak semakin tidak mau berbagi. Maka, ajarkan anak berbagi dengan contoh perilaku setiap hari menjadi pilihan yang lebih baik.

Anak sedang menjalani Potty Training, tapi suatu malam ia mengompol dan Anda sudah lelah dengan semua ini. Apa yang akan Anda lakukan?

Correct! Wrong!

Melatih anak potty training memang butuh ekstra kesabaran dan konsistensi. Jadi, jangan mudah menyerah dengan kembali memberikan diapers pada anak saat sedang berlatih potty training.

Apakah Anda percaya bahwa memberi hukuman bisa mendisiplinkan anak?

Correct! Wrong!

Beberapa orang tua mungkin percaya bahwa hukuman akan mendisiplinkan anak, namun ada pilihan lain selain hukuman, yaitu time out/time in

Anak tidak mau makan sayur, apa yang akan anda lakukan?

Correct! Wrong!

Makan sayur memang penting, sebaiknya tetap berikan sayur pada anak dengan trik khusus seperti membuat menu “hidden veggie”

Seberapa Baik Pola Asuh Anda?
BURUK! Pola asuh anda cenderung negatif

segera lakukan perubahan dalam pola asuh Anda! Ikuti berbagai kelas parenting dan perbanyak referensi ilmu parenting untuk memperbaikinya
HEBAT! Pola asuh Anda mendekati sempurna!

terus pertahankan pola asuh positif pada anak dan jangan lupa perbanyak ilmu parenting untuk menjadi orang tua lebih baik setiap hari!

Share your Results:

Tidak ada orang tua yang sempurna dalam mengasuh anak, yang ada hanya orang tua yang terus belajar dalam mengasuh anak. Kesalahan-kesalahan kecil bukanlah akhir Anda sebagai orang tua, namun adalah awal baru untuk memperbaiki diri sebagai orang tua yang lebih baik. Mari, jadikan kuis ini sebagai pemicu sebagai orang tua yang lebih baik setiap hari!

Baca juga:

  1. Kuis : Apakah Aku Terjebak Generasi Sandwich?
  2. Kuis: Benarkah Saya Memanjakan Anak?
Bagaimana Menurut Anda?
+1
1
+1
0
+1
0

Tag:

Share with love
Member Premium SOP Member Premium SOP

Gabung Member Premium

Mulai perjalanan memahami emosi diri dan keluarga

Nikmati akses Kelas Video Belajar kapanpun & dimanapun

Gabung Sekarang

Sudah Member Premium? Masuk Di Sini

Contact Us School of Parenting
×

Info Masa Keanggotaan

Perpanjang Paket